Beranda

ASKI-PTM

Asosiasi Sentra Kekayaan Intelektual Perguruan Tinggi Muhammadiyah

Tentang ASKI-PTM

Asosiasi Sentra Kekayaan Intelektual Perguruan Tinggi Muhammadiyah didirikan pada tahun 2017, inisiasi dari Universitas Muhammadiyah Malang, Universitas Muhammadiyah Magelang, Universitas Muhammadiyah Gresik, Universitas Muhammadiyah Ponorogo, Universitas Ahmad Dahlan, Universitas Muhammadiyah Surabaya, Universitas Muhammadiyah Surakarta, Universitas Muhammadiyah Purwokerto, Universitas Muhammadiyah Yogyakarta dan Universitas Muhammadiyah Cirebon. Sekretariat berada di Kantor Sentra Kekayaan Intelektual Universitas Muhammadiyah Malang. Dengan berdirinya Asosiasi ini, diharapkan dapat meningkatkan kapabilitas sentra kekayaan intelektual di lingkup perguruan tinggi muhammadiyah serta mendukung terbentuknya sentra kekayaan intelektual di perguruan tinggi muhammadiyah yang belum memiliki sentra kekayaan intelektual.

Asosiasi Sentra Kekayaan Intelektual Perguruan Tinggi Muhammadiyah adakan kegiatan Bincang Kekayaan Intelektual secara Webinar, Rabu 8 April 2020. Webinar dengan aplikasi Zoom Cloud Meeting tersebut diikuti…
Penundaan Simposium : Sistem Paten dalam Menghadapi Era Industri 4.0 menuju Indonesia Berkemajuan
ASKI PTM Bekerjasama dengan DJKI Kemenkumham Republik Indonesia akan menggelar acara simposium yang dihadiri oleh lebih dari 100 perguruan tinggi muhammadiyah se-Indonesia. Pelaksanaan pada tanggal 17-18…